Selamat atas terbitnya buku-buku karya peserta kelas menulis puisi angkatan 21
Para peserta yang naskahnya lolos kurasi telah diterbitkan sebuku dengan @nanasastrawan dalam 4 buku kumpulan puisi yang berjudul Mendengar Agonia, Trilogi Kereta dan Kisah-Kisah yang Berliku, Kota yang Semakin Tua dan Doa Paling Asing